Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2013

Tanggal penting

Tanggal penting BATAS PENGUMPULAN KARYA DAN REGISTRASI 15 Mei 2013 PENGUMUMAN 10 BESAR FINALIS CALL FOR PAPER DAN ISSAC 23 Mei 2013 GRAND FINAL 22 Juni 2013

Mengapa Kita Harus Bantu Palestina dan Suriah?

Gambar
Sering sekali muncul pertanyaan ketika ada kegiatan yang bertajuk menolong Palestina dan Suriah, "Mengapa kita harus menolong Palestina? Padahal masih banyak orang disekitar kita yang membutuhkan bantuan ekonomi, putus sekolah, banjir, dll." Demikian sedikit pernyataan yang sering muncul. Sedikit jawaban diantaranya adalah Palestina dan Suriah merupakan bagian dari negeri Syam. Negeri Syam merupakan tanah suci bagi umat muslim yang banyak disebutkan di dalam Al Quran dan hadist, begitu juga para penduduknya merupakan orang yang istimewa. Beberapa negara yang masuk dalam negeri Syam adalah Palestina, Suriah, Lebanon,  dan Urdu. Menurut Ghiyat Abdul Baqi (Ulama Suriah), Bumi Syam berbeda dengan bumi lainnya. Syam adalah urat nadi dan pusat jantung muslim, jika Syam berhasil dikuasai oleh muslim maka Islam akan berjaya di dunia, begitupun sebaliknya.  Beberapa fakta, yakni ketika Islam menguasai Syam maka Islam akan menguasai dunia, contohnya saat Syam berhasil direbu

Mudah namun tak memudahkan

Gambar
Hal yg paling mudah di dunia ini bukan mengambil benda macam kapas atau segenggam pasir namun meninggalkan sholat. -Imam Ghozali- Dari kutipan kata-kata Imam Ghozali diatas, apa yg terbesit dalam benak kita apa yg menjadi esensi kita sebagai ciptaan sang Khaliq. Masih ingatkah disurat Adz-Dzariyyat ayat 56 diterangkan bahwa apa kewajiban utama kita sebagai manusia ini. Dan juga bagaimana perjalanan Isra' Mi'raj Rasulullah SAW yg sudah meringankan kewajiban kita yaitu beribadah dari 50 waktu sholat menjadi 5 waktu sholat. Selama ini mungkin kita hanya sekedar menunaikan kewajiban saja dalam hal ini. Namun ada hal yg lebih penting setelah niat kita melaksanakan kewajiban yg telah ditetapkan.Apakah sholat kita sudah memberi implikasi yg terlihat dalam kehidupan sehari-hari? Ini yg harus jadi perhatian dan introspeksi setiap hari. Kita sholat namun tak memahami apa makna dari sholat itu sehingga adanya yg "kurang" dalam hidup ini. Selain itu yg men

Apa itu Thoharoh?

Gambar
Kamus Cermat alias Kajian Muslimah Ceria Jum’at, yaitu kajian rutin yang dilaksanakan setiap hari Jum’at pada pukul 11.00 WIB akhirnya mulai berjalan lagi pada kepengurusan KMIP 2013. Selama kepengurusan 2013 kajian kali ini merupakan yang ketiga kalinya. Tema yang dibahas adalah mengenai Fiqih tentang Thoharoh. Apa itu Thoharoh? Secara bahasa artinya adalah bersih, sedangkan secara istilah artinya adalah menghilangkan apapun yang menyebabkan tidak sahnya shalat. Nah, para sahabat yang dirahmati Allah, berikut ini merupakan syarat sahnya shalat; 1. Suci dari najis dan hadas, baik hadas kecil maupun hadas besar. 2. Mengetahui masuk waktu shalat. 3. Suci badan, pakaian, dan tempat shalat. 4. Menutup aurat. 5. Menghadap kiblat. Lalu, apa perbedaan antara najis dan hadas? Najis adalah suatu kotoran yang dalam bentuk benda (ada wujudnya), sedangkan hadas adalah keadaan manusia yang sedang kotor. Najis dibagi menjadi 3, yaitu; 1. Najis Mu